Sabtu, 28 Juni 2014

Kurma 'Ajwah / Kurma Nabiy


Kurma 'ajwah disebut juga Kurma 'ajwa, Kurma Nabiy. Ia adalah kurma termahal karna memiliki Kualitas yg Recomended dari nabi kita Muhammad Shollallahu'alayh wa sallam.

> Dalam Shahih Al-Bukhari dan Shahih Muslim, diriwayatkan hadits dari Shahabat Sa’ad bin Abi Waqqash, dari Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam, bahwa beliau pernah bersabda.

مَنْ تَصَبَّحَ بِسَبْعِ تَمَرَاتٍ عَجْوَةً، لَمْ يَضُرَّهُ ذَلِكَ الْيَوْمَ سُمٌّ وَلاَ سِحْرٌ

“Barangsiapa mengkonsumsi tujuh butir kurma Ajwah pada pagi hari, maka pada hari itu ia tidak akan terkena racun maupun sihir”

> Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam.

اَلْعَجْوَةُ مِنَ الْجَنَّةِ، وَهِيَ شِفَاءٌ مِنَ السُّمِّ

“Kurma Ajwah itu berasal dari Surga, ia adalah obat dari racun” (HR Ibnu Majah (no. 3453) Ahmad (III/48) dari Sahabat Jabir bin Abdillah dan Abi Sa’id)
Al-Hafizh Ibnu Hajar Al-Asqalani rahimahullaah menukilkan perkataan Imam Al-Khathabi tentang keistimewaan kurma Ajwah : “Kurma Ajwah bermanfaat untuk mencegah racun dan sihir dikarenakan do’a keberkahan dari Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam terhadap kurma Madinah bukan karena dzat kurma itu sendiri”

> Dari Aisyah Radhiyallahu ‘anha, bahwasanya Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda.

إِنَّ فِي عَجْوَةِ الْعَالِيَةِ شِفَاءً، اَوْإنَّهَا تِرْيَاقٌ، أَوَّلَ الْبُكْرَةِ

“Sesungguhnya dalam kurma Ajwah yang berasal dari Aliyah (arah kota Madinah di dataran tinggi dekat Nejed) itu mengandung obat penawar atau ia merupakan obat penawar, dan ia merupakan obat penawar racun apabila dikonsumsi pada pagi hari” [HR Muslim no. 2048]

====================

Ciri2 Kurma 'ajwah yg paling menonjol adalah penampakan kulit arinya seperti gambar disamping, tampak serat / garis putih seperti serat kayu yg itu tidak dimiliki oleh jenis kurma yg lain.. dengan ciri tersebut anda akan bisa membedakan mana yg 'ajwah asli atau tipuan ^_^

Keterangan Produk:
*Stok Ready, dikemas per 250gram 
*Harga Ecer hanya IDR. 120.000/pcs, Beli 3pcs diskon 10%, beli 5pcs diskon 20%
*Free Ongkos Kirim untuk Area Balikpapan, dan Free Ongkir 50% untuk Area Luar Balikpapan
*Pembelian Grosir minimal 3 kg, mendapatkan harga spesial

berminat?? langsung klik
Kontak Kami  ^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar